---

Saturday 13 August 2011

Insya Allah

Ketika kau tak sanggup melangkah
Hilang arah dalam kesendirian
Tiada mentari bagai malam yang kelam
Tiada tempat untuk berlabuh
Bertahan terus berharap
Allah selalu di sisimu
Insya Allah, Insya Allah
Insya Allah ada jalan
Insya Allah, Insya Allah
Insya Allah ada jalan

Every time you commit one more mistake
You feel you can’t repent and that it’s way too late
You’re so confused wrong decisions you have made
Haunt your mind and your heart is full of shame
But don’t despair and never lose hope
’Cause Allah is always by your side
Insya Allah, Insya Allah
Insya Allah you’ll find a way

Insya Allah, Insya Allah
Insya Allah ada jalan
Turn to Allah He’s never far away
Put your trust in Him, raise your hands and pray
Oh Ya Allah tuntun langkahku di jalanmu
Hanya engkaulah pelitaku
Tuntun aku di jalanmu selamanya
Insya Allah, Insya Allah
Insya Allah we’ll find our way
Insya Allah, Insya Allah
Insya Allah we’ll find our way
Insya Allah, Insya Allah
Insya Allah we’ll find our way
Insya Allah, Insya Allah
Insya Allah we’ll find our way

Wednesday 3 August 2011

Hidup Adalah Anugrah

Ada seorang gadis buta yang membenci dirinya sendiri karena kebutaannya itu. Tidak hanya terhadap dirinya sendiri, tetapi dia juga membenci semua orang kecuali kekasihnya.
Kekasihnya selalu ada di sampingnya untuk menemani & menghiburnya.
Dia berkata akan menikahi kekasihnya hanya jika dia bisa melihat dunia.
Suatu hari, ada seseorang yang mendonorkan sepasang mata kepadanya sehingga dia bisa melihat,
termasuk bisa melihat kekasihnya.
Kekasihnya bertanya, “Sekarang kamu bisa melihat dunia. Apakah kamu mau menikah denganku?”
Gadis itu terguncang saat melihat bahwa kekasihnya ternyata buta.
Dia menolak untuk menikah denganya.
Kekasihnya pergi dengan air mata mengalir, kemudian menulis surat singkat kepada gadis itu,
“Sayangku, tolong jaga baik baik kedua bola mata saya.”
Kisah di atas memperlihatkan bagaimana pikiran manusia berubah saat status hidupnya berubah.
Hanya sedikit orang yang ingat bagaimana keadaan hidup sebelumnya & lebih sedikit lagi yg ingat terhadap siapa harus berterima kasih karena telah menyertai & menopang bahkan di saat yang paling menyakitkan.

Rahasia Hidup

Saya tidak tahu siapa yang pertama kali mengucapkan kata ini, yang jelas saya sangat terkesan, dan semoga Anda juga dapat mengambil makna dari seuntai kata yang satu ini dengan cemerlang.

" Rahasia terbesar dalam hidup adalah melewati hari ini 
   dengan penuh makna tentang cinta, ilmu dan iman. 
   Karena dengan cinta hidup menjadi indah, 
   dengan ilmu hidup menjadi mudah dan 
   dengan iman hidup menjadi terarah."

Semoga seuntai kata diatas bermanfaat dahsyat untuk Anda dan kita Semua.